atasaspal.com – Segelas kopi hitam menemani malam yang menusuk tulang dipegunungan selatan Tulungagung. Sudah lebih dari cukup sebagai penghangat dan pembangkit inspirasi untuk menulis tentang zona otomotive roda dua Indonesia yang melintas mendadak dikepala. Ah… benar-benar suasana yang sangat ideal dimalam Ramadhan kali ini. Ya, pada kebiasaannya bulan-bulan begini demand terhadap motor memang meningkat berbanding bulan-bulan lainnya.
- Moondrop Dan Scoopy, Bukan Sesuatu Hal Yang Layak Dikomparasikan Namun Banyak Memiliki Kesamaan.
- Untuk Trabasan Paling Enak Pakai Motor Apa?
- Honda Bikers Day 2023 Bulan Apa? Ini Terawangannya.
- CRF X-pedition East Java Seri 3. Trabas Raung Tembus Ijen!
- CRF Day: 200 Bikers Trail Siap Trabasan Bareng Kawasan Raung Ijen.
- Ini Motor Trail Yang Digemari Ladybiker Tulungagung
- Hot Update Honda Bikers Day 2023: peluang Coban Rondo Menipis!
- Ini Dia Resep Rahasia Motor Tetap Prima Setelah Ditinggal Mudik
- Hindari Kesalahan Ini Sebagai Penyebab Tangki BBM Keropos!
- Bale Santai Honda Caruban, Super Lengkap, Nyaman Dan Memanjakan!
Pada bulan Ramadhan, biasanya Pabrikan melalui Main Dealer dan jaringannya menggelontorkan berbagai program menarik untuk membangkitkan lebih besar lagi minat beli konsumen yang mana pada kondisi ini konsumen pun akan diuntungkan! Ini dari segi program penjualan. Belum lagi menyangkut produk-produk baru yang dihadirkan.
Sebut saja Honda yang beberapa waktu lalu merilis New Vario 160 dan kemudian berlanjut dengan New Genio 110 yang hadir dengan berbagai pembaharuan misalnya port charger yang dialihkan kebagian depan dari sebelumnya dibagian bagasi. Juga ring roda yang semula memakai ring 14 beralih ke ring 12 layaknya sang Scoopy. Sebuah refreshment product yang didasarkan dari user experience dan juga tentunya hasil riset pabrikan. Konsumen semakin dimudahkan, kan?
Belum lagi soal harga! Dengan harga mulai dari 19 jutaan OTR Jatim, siapa yang gak kepincut dengan sosok sang matic retro berdesain lebih compact dari Scoopy ini?
Harga New Genio 110 MY 2022 OTR Surabaya
- New Genio 110 Rp 19.903.000 cbs
- New Genio 110 Rp 20.448.000 iss
- Wow… Ada Tambahan Hadiah Gear 125 Short Video Chalenge!
- Tips Meminimalsir Sering Pegal Dalam Berkendara
- SHELL bLU cRU Yamaha Enduro Challenge 2023 Digelar Di Yogyakarta
- Jadi Bagian Keseruan Yamaha bLU cRU, Konsumen Nikmati Jajal All New R15 Connected Series di Sirkuit Boyolali
- Jutaan Rupiah, Yamaha STSJ Berikan Diskon Spesial Bulan Mei!
- Rahasia Anti Boros BBM, Cukup Perhatikan Hal Ini!
- Wow… Yamaha STSJ Beri Diskon Fazzio. Spesial Bulan Mei!
- Jangan Ngawur. Melewati Jalan Rusak Pun Ada Tekniknya!
- Biker XMAX Eksplorasi Pulau Sulawesi !
- Ini Dia Rekomendasi Skutik Paling Dibutuhkan
Sedangkan dari Yamaha, sang Pabrikan Garputala ini beberapa bulan sebelumnya lebih dulu merilis sang matic classy dalam diri Fazzio 125! Hebatnya, Yamaha disini berani menjadi first mover dengan menjejalkan teknologi Hybrid pada motor yang harganya hanya mulai 23 jutaan saja OTR Jatim! Itu baru dari sisi teknologi yang dibenamkan. Belum tentang desain yang fresh dan classy nya ituloh kekinian banget! Fuyoooo… Yamaha ogah main setengah-setengah cak.
Dari 3 motor diatas, kira-kira motor impian sampean untuk menemani berhari raya yang mana satu? Ataukah motor lainnya? Monggo corat-coret dikolom komentar atau wa saja… siapa tahu bisa menambah atau menumbuhkan inspirasi menulis A’A.
Contact Person
Email: atasaspal@gmail.com
Whatsapp: 085746893262
Facebook: Khoirul Anwar
IG: atasaspal
youtube: atasaspal vlog
Keep Safety Riding