Yamaha XSR155, Sport Heritage Pelengkap Kebutuhan Para Pria Sejati

atasaspal.com – Sejak dipasarkan pada akhir tahun 2019 lalu, Yamaha XSR 155 masih menjadi motor sport dengan tampilan retro yang banyak diminati oleh masyarakat. Walaupun berpenampilan retro, XSR 155 juga dibekali dengan fitur dan kelengkapan yang canggih sehingga mampu memenuhi kebutuhan para pengendaranya. Motor XSR 155 memadukan nilai warisan masa lalu dengan sentuhan teknologi masa kini. Memiliki desain yang tak lekang oleh waktu, performa mesin yang dimiliki tetap dapat diandalkan oleh penggunanya.

Baca lebih lanjut

Dipublikasi di 150cc, adventure, moge, motor baru, umum, yamaha | Tag , , | Tinggalkan komentar

Mantab. Apresiasi Konsumen Classy, Yamaha STSJ Ajak Vacation!

atasaspal.com – PT. Surya Timur Sakti Jatim (Yamaha STSJ) selaku distributor resmi sepeda motor Yamaha area Jawa Timur, Kalselteng, Kaltim, dan Nusa Tenggara kembali mengajak konsumen Classy Yamaha untuk berkumpul di akhir pekan dan melakukan kegiatan city touring bersama. Bertajuk “Classy On Vacation” kegiatan dilaksanakan di kota Malang pada hari Sabtu (18/11). Kegiatan ini sekaligus menjadi pembuktian dari keunggulan desain dan performa yang dimiliki oleh Yamaha Grand Filano Hybrid Connected dan Yamaha Fazzio Hybrid Connected.

Baca lebih lanjut

Dipublikasi di 125cc, komunitas, matik, umum, yamaha | Tag , , , , | Tinggalkan komentar

Mau Diskon NMAX Dari Yamaha STSJ Di Tokopedia? Hayuk Langsung Gas!

atasaspal.com – PT. Surya Timur Sakti Jatim (Yamaha STSJ) selaku distributor motor Yamaha area Jawa Timur, Kalselteng, Kaltim, dan Nusa Tenggara kembali memberikan penawaran spesial bagi konsumen Yamaha. Program ini ditujukan bagi konsumen yang ingin memiliki motor Yamaha seri MAXI, Yamaha STSJ memberikan diskon spesial hingga akhir bulan November 2023.

Baca lebih lanjut

Dipublikasi di 150cc, matik, umum, yamaha | Tag , , | Tinggalkan komentar

Yamaha Indonesia Dukung Kiprah Pembalap Muda Makin Berprestasi di Ajang Bergengsi Off road

atasaspal.com – Yamaha berkomitmen selalu memberikan dukungan terhadap para pembalap potensial untuk berprestasi di kompetisi lokal hingga internasional. Support pun diberikan Yamaha Indonesia kepada para bLU cRU Pro Racer muda Indonesia berprestasi yaitu Rubin Caesar, Inggil Bernarditus dan Djanoko Mahija Ariwibowo atau yang dikenal dengan panggilan Jetnoko. Informasi ini dibagikan dalam press conference yang digelar pada momen seri 3 Shell bLU cRU Yamaha Enduro Challenge di Sindanglaya Kabupaten Bandung, 12 November 2023.

Baca lebih lanjut

Dipublikasi di balap, komunitas, umum, yamaha | Tag , | Tinggalkan komentar

Garansi 5 tahun Rangka Dan Psikologis Market

atasaspal.com – Brada Sista… Lompatan tinggi Yamaha dari yang awalnya memberikan garansi rangka 1 tahun menjadi 5 tahun cukup menyita perhatian market karena tersirat jelas bahwa Yamaha sedang membuat standart baru ditengah momentum isu-isu minor kualitas rangka yang beredar dimasyarakat. Cukup menarik untuk dibahas efek yang ditimbulkan oleh gebrakan dengan warna kebesaran biru ini.

Baca lebih lanjut

Dipublikasi di matik, perawatan, umum, yamaha | Tag , | Tinggalkan komentar

Grand Filano Diminati Pasar Karena Bisa Penuhi Kebutuhan Pengendaranya

atasaspal.com – Sebagai skuter matic (skutik) yang terinspirasi dari trend fashion di dunia, Yamaha Grand Filano Hybrid-Connected hingga saat ini masih jadi perbincangan masyarakat di Indonesia. Sebagai skutik pilihan, Grand Filano hadir untuk melengkapi gaya hidup modern para pengendara sesuai dengan trend masa kini. Maka tidak heran jika motor yang masuk pada line up keluarga Classy Yamaha, menjadi motor yang dicari oleh masyarakat baik pria maupun wanita. Dibekali dengan fitur dan teknologi yang canggih, Grand Filano mengajak konsumen untuk step up ke level lifestyle yang lebih tinggi.

Baca lebih lanjut

Dipublikasi di 125cc, komunitas, matik, umum, yamaha | Tag , , , | Tinggalkan komentar

Edian… Yamaha STSJ Selalu tebar Diskon Service Untuk Konsumen Setia!

atasaspal.com – PT. Surya Timur Sakti Jatim (Yamaha STSJ) yang merupakan distributor sepeda motor Yamaha area Jawa Timur dan Nusa Tenggara kembali memberikan program spesial bagi konsumen Yamaha. Tidak hanya satu, namun Yamaha STSJ memberikan beberapa program yang dapat dinikmati oleh konsumen Yamaha yang ingin merawat motor kesayangannya.

Baca lebih lanjut

Dipublikasi di 125cc, 150cc, 250cc, perawatan, umum, yamaha | Tag , | Tinggalkan komentar

Perdana Digelar di Bandung, Ratusan Bikers Yamaha Ramaikan Event Shell bLU cRU Yamaha Enduro Challenge

atasaspal.com – Gelaran One Make Race Yamaha selalu mendapatkan perhatian dari masyarakat. Bukan hanya menyaksikan balapan, namun juga menikmati rangkaian aktivitas lainnya yang disuguhkan Yamaha. Antusiasme itu seperti yang terlihat akhir pekan ini di wilayah Bandung yang menjadi lokasi pelaksanaan seri ke-3 Shell bLU cRU Yamaha Enduro Challenge 2023. Apalagi ini untuk pertama kalinya event off road yang semakin populer itu hadir di Bandung.

Baca lebih lanjut

Dipublikasi di 125cc, 150cc, 250cc, balap, komunitas, umum, yamaha | Tag , , | Tinggalkan komentar

Ada Classy Cosplay Festifal, Yamahaland Dpadati Pecinta Anime!

atasaspal.com – PT. Surya Timur Sakti Jatim (Yamaha STSJ) yang merupakan distributor motor Yamaha wilayah Jawa Timur, Kalselteng, Kaltim, dan Nusa Tenggara kembali memberikan wadah bagi para cosplayer untuk tampil dengan berbagai kostum animasi Jepang. Bertemakan “Classy Cosplay Festival” kegiatan diadakan pada hari Minggu (12/11), di Yamahaland, Surabaya. Kegiatan ini kembali sukses menarik perhatian masyarakat yang ada di area Surabaya dan sekitarnya.

Baca lebih lanjut

Dipublikasi di 125cc, komunitas, matik, umum, yamaha | Tag , , | Tinggalkan komentar

Touring Pahlawan, Semarak Meriahkan Hari Pahlawan Ala Yamaha STSJ

atasaspal.com – Gelaran hari pahlawan yang jatuh pada tanggal 10 November dapat diperingati dengan berbagai macam cara. Seperti yang dilakukan oleh konsumen Yamaha yang mengikuti kegiatan Touring Pahlawan yang digelar oleh PT. Surya Timur Sakti Jatim (Yamaha STSJ) distributor sepeda motor Yamaha wilayah Jawa Timur & Nusa Tenggara pada hari Sabtu, (11/11/2023) di Surabaya. Kegiatan touring ini merupakan bentuk penghormatan kepada para pahlawan sekaligus meneruskan semangat generasi muda masa kini.

Baca lebih lanjut

Dipublikasi di 125cc, 150cc, 250cc, adventure, komunitas, umum, yamaha | Tag , , , | Tinggalkan komentar

Awas Jangan Salah Kaprah. Ini Komponen Yang Wajib Diolesi Grease!

atasaspal.com – Selain melakukan perawatan pada komponen seperti busi, rantai, hingga CVT kendaraan, pengendara wajib mengetahui beberapa komponen lainnya yang tidak boleh luput dari perawatan berkala. Terdapat komponen pada sepeda motor yang wajib untuk diberi pelumas secara berkala agar performa kendaraan tetap terjaga. Komponen tersebut dibedakan dari pelumas yang digunakan yaitu oli dan grease atau gemuk. Tiap pelumas memiliki fungsinya masing-masing, sehingga pengendara wajib mengetahui perbedaan dari kedua pelumas tersebut.

Baca lebih lanjut

Dipublikasi di 125cc, 150cc, 250cc, perawatan, tips trik, umum, yamaha | Tag , , | Tinggalkan komentar

Punya Daya Saing Tinggi, Teknisi Yamaha Indonesia Terima Penghargaan Bergengsi di Jepang

atasaspal.com – Komitmen PT Yamaha Indonesia Motor Mfg. (YIMM) dalam menghadirkan pengalaman berkendara yang menyenangkan kepada konsumennya, tidak hanya ditunjukan melalui kehadiran produk-produk yang berkualitas. Namun lebih dari itu, juga melalui layanan purna jual (after sales) yang terus ditingkatkan. Selain menyediakan jaringan dealer yang luas dan ketersediaan spare part yang terjamin, layanan purna jual Yamaha yang baik juga didukung dengan kemampuan teknisi yang handal serta berkualitas.

Baca lebih lanjut

Dipublikasi di 125cc, 150cc, adventure, matik, motor baru, perawatan, umum, yamaha | Tag , | Tinggalkan komentar

Yamaha STSJ Berikan Apresiasi Pada Komunitas Maxi Yamaha Yang Touring Hingga Timor Leste!

atasaspal.com – Kegiatan touring menjadi kegiatan yang banyak digemari oleh para bikers di Indonesia. Selain dapat berbagai hobi dalam menikmati kegiatan berkendara, aktivitas touring juga merupakan sarana untuk bersilaturahmi bersama dengan para bikers lainnya. Hal tersebut juga dilakukan oleh Komunitas skutik MAXI Yamaha yang dikenal dengan Komunitas GOMAX Adventure yang baru saja menempuh perjalanan touring dengan rute Jakarta hingga Timor Leste. Perjalanan yang memakan waktu hingga 30 hari tersebut ditempuh menggunakan Yamaha NMAX 155.

Baca lebih lanjut

Dipublikasi di 150cc, adventure, komunitas, matik, umum, yamaha | Tag , , | Tinggalkan komentar

Para Pembalap Tim Yamaha Racing Indonesia Optimis Raih Poin Maksimal di ARRC 2023 China

atasaspal.com – Putaran ke-5 gelaran Asia Road Racing Championship (ARRC) 2023 akan berlangsung di Zhuhai International Circuit, China, 3-5 November. Adapun penyelenggaraan terakhir ARRC Zhuhai adalah tahun 2019 sebelum masa pandemi Covid-19.

Baca lebih lanjut

Dipublikasi di balap, komunitas, umum, yamaha | Tag | Tinggalkan komentar

Ambil Bagian di bLU cRU School, Taklukan Trek Menantang Pakai Yamaha WR 155 R

atasaspal.com – Yamaha konsisten mengadakan aktivitas bLU cRU School dengan agenda riding experience WR 155 R. Wadah ini dimanfaatkan oleh para pecinta kegiatan offroad untuk memperoleh pengalaman berkendara istimewa bersama Yamaha.

Baca lebih lanjut

Dipublikasi di 150cc, balap, komunitas, umum, yamaha | Tag , , | Tinggalkan komentar

Jadi Favorit Pengunjung IMOS+ 2023, Honda Scoopy Laku 126 Unit!

atasaspal.com – Honda Scoopy memang selalu menjadi daya tarik tersendiri dimanapun dia berada, tak terkecuali pada ajang Indonesia Motorcycle Show (IMOS+) 2023, sang matic fashionable Honda ini menjadi primadona dan menjadi motor favorit pengunjung. Ya, Honda Scoopy yang hadir dengan design dan pilihan warna terbaru yang juga telah dilengkapi jaminan garansi rangka hingga 5 tahun tanpa batas jarak tempuh (kilometer) telah dipinang 126 orang konsumen selama penyelenggaraan pameran ini. Mantab kuadrat cak.

Baca lebih lanjut

Dipublikasi di 125cc, honda, matik, umum | Tag , , , | Tinggalkan komentar

Yamaha, Momentum Dan Bom Waktu

atasaspal.com – Bukan ujug-ujuk mak bedunduk Yamaha merilis Classy dan Maxi versi Lite. Semua sudah direncanakan jauh-jauh hari layaknya ketika Freego dan Nmax Connected diawal-awal yang dirilis hanya 2 versi namun kemudian 1 versi lagi menyusul setelahnya. Begitulah juga untuk kali ini… Setidaknya hal inilah yang bermain-main dalam benak A’A.

Baca lebih lanjut

Dipublikasi di 125cc, 150cc, 250cc, matik, opini, review, umum, yamaha | Tag , , | Tinggalkan komentar

5 Kelebihan Kualitas Rangka Motor Yamaha.

atasaspal.com – Keselamatan adalah hal utama dan itu diawali dari rangka bangun sebuah motor. Dari rangka bangun tersebut, rangka motor menjadi konsen utama karena komponen ini menjadi titik paling krusial karena bagian inilah yang menjadi tulang penyangga secara keseluruhannya dalam menopang beban baik internal dan juga eksternal. Lantas, gimana dengan rangka motor Yamaha? Apa saja kelebihan rangka motor pabrikan yang identik dengan warna biru sebagai warna kebesaran tersebut?

Baca lebih lanjut

Dipublikasi di 125cc, 150cc, matik, motor baru, opini, umum, yamaha | Tag , , , , | Tinggalkan komentar

Kenapa Yamaha Lebih Memilih Mengaplikasikan Rangka Tubular Dibanding Rangka Model Lain Pada Motornya?

atasaspal.com – Mungkin selain A’A, banyak dari panjenengan yang bertanya- tanya dalam hati kenapa Yamaha memilih rangka jenis tubular dan bukannya model ‘kotak’ untuk motor-motornya secara dimasa lalu Yamaha sebenarnya juga pernah mengaplikasikan model rangka tersebut pada motornya yakni Yamaha V80. Cukup menarik untuk dikulik nih…

Baca lebih lanjut

Dipublikasi di umum | Tinggalkan komentar

Bagaimana Sih Rangka Yamaha Dari Pemilihan Bahan Hingga Dinyatakan Lolos Produksi?

atasaspal.com – Kang Bro…. Pada 13 September 2023 lalu A’A menghadiri gathering Yamaha STSJ (PT. Surya Timur Sakti Jatim) yang mana agenda intinya adalah product knowledge khususnya rangka-rangka motor Yamaha baik matik maupun sport; bagaimana pemilihan material, ketebalan, rangka bangun, sistem pengecatan dan pengujian hingga ‘tulang motor’ tersebut dinyatakan layak produksi.

Baca lebih lanjut

Dipublikasi di 125cc, 150cc, 250cc, matik, opini, review, umum, yamaha | Tinggalkan komentar